Email address and contacts
Berawal dari sebuah doa dan kerinduan yang kuat, untuk turut serta berpartisipasi dan berperan aktif dalam Pembangunan Indonesia, maka pada bulan Januari 2014, berdirilah PT. Sarana Anugerah Perdana, adapun sebagai bidang usaha awal yaitu Beton Precast | Pagar Pracetak | Pagar Panel Beton. Dilandasi pada Era kini dan kedepan, dimana pembangunan harus lebih peduli lagi akan pembangunan yang Ramah Lingkungan, serta fokus menghasilkan pembangunan yang Tepat Waktu, Mutu dan Biaya, maka keberadaan Beton Precast sudah sangat dibutuhkan. Oleh sebab itu PT Sarana Anugerah Perdana terus mengembangkan dengan pembagian produk diantaranya: U-Ditch dan Tutup U- Ditch, Box Curvert, Sparator, Man Hole Ukuran Besar dan beberapa jenis lainnya. Disamping itu, untuk memenuhi kebutuhan pelanggan PT Sarana Anugerah Perdana menyediakan jasa dalam design serta pemasangan produk-produk diatas. Tidak hanya terbatas pada pekerjaan sipil, tapi juga kami terus meningkatkan pelayanan dalam pekerjaan baja. Dengan harapan keikutsertaan kami dalam penyedia barang-barang precast dan jasa kontruksi dapat menjadi berarti untuk menciptakan Indonesia Hebat.
51
Indonesia